DEFINISI
Pneumonia adalah peradangan/inflamasi parenkim paru, distal dari bronkiolus terminalis yang mencakup bronkiolus respiratorius dan alveoli, serta menimbulkan konsolidasi jaringan paru dan gangguan pertukaran gas setempat.
Pneumonia yang dimaksud di sini tidak termasuk dengan pneumonia yang disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis.
ETIOLOGI
Semua Infeksi mikroorganisme (bakteri, virus, jamur), selain Mycobacterium tuberculosis.
PATOFISIOLOGI
KLASIFIKASI, MARKER, TREATMENT
Kongesti (Hari I):
- Demam
- Batuk
- Rales
- Leukosit normal
- Ro thorax: Infiltrat
- Azitromisin 1x500 mg atau Levofloxacin 1x750 mg
- NAC 2x300 mg
Hepatisasi merah (Hari 2-3):
- Demam
- Batuk
- Dispnue
- Bronkial +- Rhonki
- Leukopenia atau Leukositosis
- Ro thorax: Konsolidasi
- Azitromisin 1x500 mg atau Levofloxacin 1x750 mg
- NAC 2x300 mg
- Salbutamol 3x4 mg
Hepatisasi kelabu (Hari 4-8):
- Demam
- Batuk
- Dispnue
- Bronkial +- Rhonki
- Leukopenia atau Leukositosis
- Ro thorax: Konsolidasi
- Azitromisin 1x500 mg atau Levofloxacin 1x750 mg
- NAC 2x300 mg
- Salbutamol 3x4 mg
Resolusi