GCS

Eye:
4 - Spontan opening
3 - By Sound
2 - By Pain
1 - No respon

Movement:
6 - Menuruti perintah
5 - Menepis ketika dirangsang nyeri
4 - Reaksi menghindar
3 - Fleksi (dekortikasi)
2 - Ekstensi (deserebrasi)
1 - No respon

Verbal:
5 - Appropriate
4 - Bingung
3 - Kata (Aduh, sakit)
2 - Mengerang
1 - No respon


PCS







INTERPRETASI
15: CM
14: CM lemah
13-12: Apatis
11-10: Somnolen
9-7: Delirium
6-4: Sophor
3: Koma